Biologi Kelas Aves Ciri-Ciri

Biologi Kelas Aves - Setiap kelompok burung mempunyai ciri-ciri yang berbeda, Jika anda ingin menemukan jenis burung yang termasuk dalam kategori Aves, Berikut ciri-ciri kelas Aves;

Biologi Kelas Aves Ciri-Ciri

- Burung jenis Aves merupakan hewan darat, dan mampu beradaptasi dalam berbagai macam jenis lingkungan dari panas, dingin, hujan dan lain-lain.

- Aves tergolong dalam hewan yang berdarah panas atau suhu tubuh tetap.

- Biologi kelas X Aves mempunyai bulu yang menutupi seluruh tubuhnya, ada tiga kategori untuk bulu Aves; Plumea ( bulu yang terdapat hanya pada bagian sayap dan ekor), Filoplumea (bulu halus yang menutupi seluruh permukaan tubuh), dan Plumulae (bulu untuk melindungi filoplumae dan juga digunakan untuk memberi bentuk pada burung).

Biologi Kelas X Aves Ciri-Ciri

- Burung jenis Aves mempunyai anggota gerak seperti sepasang sayap dan sepasang kaki yang bersisik. Beberapa Aves yang dapat terbang memiliki tulang pipa yang berisi rongga udara, sedangkan untuk Aves yang tidak dapat terbang tulang pipanya berisi sumsum tulang dan tidak ada tonjolan pada tulang dadanya.

- Aves mempunyai alat bantu pernafasan yang berupa pundi-pundi udara, walaupun sebenarnya organ pernafasan utama dari Aves menggunakan paru-paru.


- Biologi kelas 10 Aves berkembang biak dengan cara bertelur (ovipar) dan proses pembuahannya terjadi pada induk betinannya (fertilisasi internal). (Biologi Kelas)

Baca juga artikel tentang Biologi Kelas Aves lainnya:

0 comments:

Post a Comment