Biologi Kelas Aves Sistem Transportasi

Biologi Kelas Aves - yang perlu anda ketahui bahwa sistem transportasi pada hewan Aves hampir mempunyai kesamaan dengan sistem transportasi pada manusia, yaitu sistem transportasi Aves dan Manusia dibangun oleh dua organ penting seperti pembuluh darah dan jantung.

Biologi Kelas Aves Sistem Transportasi

Biologi kelas X Aves menyatakan bahwa jantung pada hewan tersebut terdiri atas empat wilayah, diantaranya serambi kanan dan serambi kiri, serta bilik kanan dan bilik kiri. Di mana diantara keduanya dibatasi oleh sebuah sekat yang sangat sempurna.

Biologi Kelas X Aves Sistem Transportasi

Sekat yang terdapat diantara serambi dan bilik pada jantung Aves sangat bermanfaat untuk memisahkan udara yang mengandung oksigen dengan karbon dioksida, dengan demikian kedua udara tersebut tidak bercampur menjadi satu. Peredaran darah pada biologi kelas 10 Aves merupakan jenis peredaran darah ganda dan tertutup. (Biologi Kelas).

Baca juga artikel tentang Biologi Kelas Aves lainnya:

0 comments:

Post a Comment